Search

Sudah Dinantikan Fans, Song Kang Akan Gelar Fanmeeting di Jakarta

Aktor asal Korea Selatan yang sedang naik daun yaitu Song Kang akan menyapa Songpyeon (sebutan untuk fans Song Kang) Indonesia dengan menggelar fanmeeting pertamanya di Jakarta. Hal itu diumumkan langsung oleh agensinya yaitu Namoo Actors dan promotor IME Indonesia. Fanmeeting bertajuk 2023 SONG KANG ASIA FANMEETING TOUR – “MOMENT” JAKARTA itu akan digelar pada 22 […]

Search

HOT NOW !