Boygroup ONF akan segera merilis album comeback berupa full album pertama bertajuk “ONF:MY NAME” pada tanggal 24 Februari mendatang!
Kali ini, mereka merilis scheduler dalam bentuk diagram organisasi yang berisi jadwal perilisan teaser-teaser milik mereka untuk album comeback terbaru.
Sudah siap dengan comeback ONF?
온앤오프(ONF) THE FIRST ALBUM
— 온앤오프 (ONF) Official (@wm_on7off) February 10, 2021
[ONF:MY NAME] Organization Chart#온앤오프 #ONF #BeautifulBeautiful #MYNAME
Coming Soon
2021. 02. 24 PM 6 pic.twitter.com/UokZt23YwE
Post Views: 329