Minhyun NU’EST dan Jung Da Bin Saling Pandang Penuh Mesra Dalam Preview Terbaru “Live On”
Drama milik JTBC, “Live On” , membagikan preview yang mendebarkan hati untuk episode yang akan datang! “Live On’ merupakan drama romansa yang menampilkan kisah antara dua anggota klub siaran di SMA Seo Yeon. Jung Da Bin berperan sebagai Baek Ho Rang, seorang influencer media sosial yang bergabung di klub ini dengan alasan yang mencurigakan. Minhyun […]