SM Entertainment merilis permintaan maaf karena membuat penggemar kebingungan atas event voting ‘WISH 2020’. Tujuan voting tersebut adalah membagi NCT 2020 menjadi beberapa unit kecil dalam berbagai konten ke depannya.
— NCT (@NCTsmtown) September 23, 2020
SM menyatakan event voting tersebut dibatalkan dan digantikan oleh event voting ‘Want!: I Want NCT to Do This’ dimana penggemar memilih aktivitas yang akan dijalani member, bukan member yang berpartisipasi seperti voting ‘WISH 2020’.
Bagaimana menurutmu?
Post Views: 201