Search

BLACKPINK Berhasil Pecahkan Rekor Baru dengan Capai 1 Juta Pre-Order Album

Hari ini (2/10), YG Entertainment mengonfirmasi bahwa BLACKPINK telah berhasil capai 1 Juta pre-order untuk comeback ‘THE ALBUM.’ Dengan ini, BLACKPINK berhasil pecahkan rekor penjualan tertinggi girl grup K-Pop dan menjadikannya girl grup no.1 dengan total pre-order terbanyak. Jumlah ini akan terus bertambah seiring dengan perilisan album ini secara offline. ‘THE ALBUM’ dengan tittle track […]

Changmin TVXQ Segera Menikah, Inilah Tanggal Baru Upacara Pernikahannya

Hari ini (28/9), SM Entertainment mengumumkan tanggal pernikahan Changmin TVXQ setelah sempat ditunda akibat covid-19. Agensi mengungkapkan “Pernikahan Changmin akan digelar pada 25 Oktober 2020 secara tertutup.”.Sebelumnya, pernikahan Changmin dengan kekasih non-selebritinya rencananya akan digelar pada 5 September 2020 lalu. Namun, pesta pernikahan terpaksa diundur akibat pandemi. Changmin sendiri menyampaikan berita imi secara pribadi kepada […]

BAE173 Jadi Nama Resmi Boygrup Baru Pocketdolz

Hari ini (25/9), Pocketdolz umumkan BAE173 sebagai nama Boygrup barunya. Nama BAE173 sendiri memiliki arti ‘Before Anyone Else’ atau ‘Terdepan diantara lainnya’ kemudian digabung dengan angka ‘1’ yang memiliki arti sempurnya dan ’73’ sebagai angka keberuntungan. Sehingga dapat diartikan sebagai grup pertama yang sempurna untuk para penggemar dan memiliki potensi skill tak terbatas. Selain itu, […]

Yong Junhyung Akan Lanjutkan Tugas Wajib Militernya dalam Pelayanan Publik

Yong Junhyung akan melanjutkan masa tugas wajib militernya dalam pelayanan publik. Sebelumnya, penyanyi asuhan AroundUs Ent. ini masuk sebagai tentara aktif. Namun akibat operasi lutut yang ia jalani, ia tidak dapat melanjutkan tugasnya sebagai tentara aktif sehingga melanjutkan tugasnya dalam pelayanan publik. Agensi Yong Junhyung yaitu AroundUs Ent. mengungkapkan :“Halo, kami AroundUs Ent. Kami akan […]

WJSN Umumkan Unit Pertamanya, WJSN CHOCOME

WJSN (Cosmic Girls) akan merilis senuah single album bertajuk ‘Hmph.’ Single album kali ini merupakan debut dari unit pertama grup WJSN bernama WJSN CHOCOME. Unit ini memiliki 4 member yaitu Soobin, Luda, Yeoreum dan Dayoung. Single album ‘Hmph’ sendiri berisi dua lagu yaitu ‘Hmph’ dan ‘Ya Ya Ya’ yang merupakan remake dari lagu rilisan tahun […]

P1HARMONY Umumkan Segera Buka Akun Resmi Weverse

Boygrup rookie FNC Entertainment yaitu P1HARMONY umumkan akan segera buka akun resmi Weverse. Platform Weverse sendiri memiliki fungsi yang hampir sama dengan fancafe milik daum yang umumnya digunakan oleh para idol. Akun resmi P1HARMONY sendiri akan dibuka pada 5 Oktober 2020 mendatang. Sementara itu, pengguna Weverse hingga saat ini adalah BTS, TXT, Gfriend, Seventeen, Nu’est, […]

A.C.E Siap Tunjukkan Berbagai Pesonanya Lewat Konser Solo Online

Hari ini (23/9), Beat Interactive mengungkapkan “A.C.E akan menggelar konser solo ‘2020 A.C.E Fan Concert – The Butterfly Fantasy’ pada 11 Oktober 2020. Konser ini akan digelar secara online (Ontact) akibat Covid-19. Meski tak dapat bertemu secara langsung dengan penggemar, namun mereka berjanji akan menampilkan berbagai pesona A.C.E di panggung.” A.C.E sendiri debut sejak tahun […]

Kim Won Hae Dikonfirmasi Pulih Setelah Dinyatakan Positif Covid-19

Hari ini (22/9), agensi Kim Won Hae, SSGG Company (Double SG Company) mengabarkan “Kim Won Hae dinyatakan positif Covid-19 pada 25 Agustus lalu. Ia kemudian menerima perawatan intensif dan hari ini telah dinyatakan negatif.” “Meski gejala yang diderita termasuk ringan dan kondisinya sangat baik, namun kami akan terus memantau kondisinya agar tak menimbulkan efek samping […]

ENHYPEN Jadi Nama Grup I-LAND, Inilah Line-Up Debutnya!

I-LAND umumkan nama grup yang terbentuk lewat survival show ini. Nama grup yang dipilih adalah ENHYPEN. Nama ini memiliki makna : Connection, discovery, dan growth. Dijelaskan bahwa ENHYPEN bermakna para member dapat terkoneksi, menemukan satu sama lain dan tumbuh bersama. Nama ini dinilai cocok untuk para peserta sebab melambangkan bagaimana perjalanan mereka untuk masuk ke […]

MU:CON Online 2020 Akan Segera Digelar, Yuk Intip Line-Up Artisnya!

Jakarta, 18 September 2020 – Kementerian Budaya, Olah Raga, dan Pariwisata Republik Korea dan Korea Creative Content Agency (KOCCA) akan menggelar MU:CON ONLINE 2020. Event ini merupakan sebuah perhelatan konferensi musik, showcase, piching, dan networking bertaraf internasional untuk mempertemukan pelaku industri musik dunia. MU:CON 2020 akan digelar pada 23-26 September 2020 mendatang. Event ini akan […]

Search

HOT NOW !